Kaligrafi kubah adalah kaligrafi yang ditulis di bagian dalam atau di langit-langit kubah. Konsepnya adalah perpaduan antara kaligrafi dan ornamen simetris. Sebagian ada juga yang dihiasi dengan lukisan awan. Namun berdasarkan referensi masjid-masjid besar di dunia banyak menggunakan tulisan kaligrafi dan ornamen tertentu. Di bawah ini adalah contoh-contoh kubah yang sudah kami tulis dengan beberapa konsep di atas.






